Berat badan ideal adalah berat badan yang sesuai dengan tinggi badan, berat badan dan juga beberapa patokan lainnya. Memang tidak mudah agar kita bisa mendapatkan berat badan yang ideal karena kita harus menyesuaikan tinggi badan kita dengan berat badan kita. Banyak sekali orang yang menginginkan untuk memiliki berat badan yang ideal dikerenakan jika seseorang sudah memiliki berat badan yang ideal sudah pasti dia memiliki tubuh yang dapat dikatakan sempurna karena tinggi badannya sesuai dengan berat badannya atau sebaliknya berat badannya sesuai dengan tinggi badannya. Untuk itulah mengapa kita perlu mengetahui bagaimana cara menghitung berat badan ideal.
Dengan memiliki berat badan ideal tentunya seseorang dapat tampil maksimal sehingga akan dapat menambah percara diri seseorang. Makanya tidak heran jika banyak sekali orang yang berusaha melakukan diet ketat untuk menurunkan badan demi mendapatkan berat badan yang ideal. Untuk itu kita dapat melihat kalau banyak sekali orang membagikan bagaimana cara menurunkan berat badan dengan cepat.
![]() |
Cara Mudah Menghitung Berat Badan Ideal |
Cara Menghitung Berat Badan Ideal Menggunakan Rumus
Untuk menghitung berat badan ideal, rumus yang digunakan adalah = (Tinggi badan - 100) x 90%Sebagai contoh, misalnya seseorang memiliki tinggi badan 170 cm maka cara menghitung berat badan idealnya adalah : Berat badan ideal : (170 - 100) x 90% = 70 x 90% = 63 kg
Jadi jika seseorang tinggi badan 170 cm maka berat badan ideal orang tersebut adalah 63 kg.
Sekian cara mudah menghitung berat badan ideal yang dapat saya bagikan, sebenarnya ada beberapa cara yang dapat digunakan untuk menhitung berat badan ideal. Akan tetapi cara yang saya bagikan di atas adalah cara yang paling mudah digunakan dan tidak ribet sehingga dapat anda gunakan dengan mudah. Jadi bagaimana? apakah anda sudah mencoba mengukur berat badan ideal anda? kira - kira sudah ideal belum berat badan anda? Baca juga artikel cara untuk menurunkan berat badan secara alami